Tutorial Belajar Blogspot | Tips Blog - Cara Mematikan Fungsi Drag Artikel Blog Guna mengantisipasipara pencuri konten banyak sekali setiap blog atau website menanggulangi hal ini dengan berbagai cara contoh dengan mematikan fungsi drag pada artikel blog.
Pada kesempatan kali ini aku ingin berbagi Tips tentang bagaimana caranya mematikan fungsi drag tanpa javascript. sudah tentu dengan tidak menambahkan javascript tak akan mempengaruhi loading blog. untuk caranya cukup simple dan sangat mudah, berikut ini tipsnya :
1. silahkan login dulu ke blog kalian.
2. langsung saja menuju edit tamplate.
3. silahkan cari kode <body> pakai Control+F biar cepat
4. kalau sudah kalian temukan kodenya silahkan kalian ganti dengan kode dibawah ini.
<body ondragstart='return false' onselectstart='return false' style='-moz-user-select: none; cursor: default;'>
5. kalau sudah kalian taruh kodenya silahkan kalian simpan. dan coba drag artikel kalian.
Namun tips ini tidak mematikan fungsi klik kanan, selamat mencoba semoga Tips kali ini bermanfaat buat kalian semoga sukses dan happy blogging.