Cara Perawatan Baterai Laptop Terbaru | Cara terbaru untuk memperpanjang umur baterai laptop agar tidak mudah rusak karena kesalahan perawatannya yang kurang tepat atau malah sama sekali tidak ada perawatan. Pada posting artikel terbaru Kolombloggratis.Org akan searching tentang cara merawat baterai laptopa agar tahan lama dan tidak mudah rusak. ketika akan beli laptop baru perlu pertimbangan seperti speak laptop atau daya tahan baterai, karena baterai laptop sangat berperan penting agar laptop dapat digunakan dimanapun tempatnya walaupun bila laptop tanpa baterai tetap masih bisa digunakan tetapi harus terhubung dengan listrik langsung, Tanpa adanya perawatan pada baterai atau penggunaan yang benar, baterai sebuah laptop bisa lebih cepat rusak alias ngedrop seperti baterai handphone, pada posting artikel terbaru kali ini semoga dapat memberi solusi dan manfaat untuk permasalahan baterai laptop agar awet dan tahan lama,....
Cara Perawatan Baterai Laptop Terbaru
Cara Perawatan Baterai Laptop Terbaru
- Lakukan defragmentasi harddisk laptop minimal 1 bulan sekali untuk meringankan kinerja harddisk dan memperingan kinerja baterai laptop
- Tutup aplikasi yang bekerja secara otomatis tetapi tidak digunakan, untuk mengetahui aplikasi yang berjalan otomatis bisa dilihat pada task manager
- Keluarkan cd / dvd didalam cd room setelah digunakan. karena jika ada cd / dvd didalam cd room, otomatis cd room bekerja dan menguras baterai
- Pengaturan brightness lcd laptop ke tingkat yang rendah
- Matikan suara - suara yang tidak terlalu penting digunakan
- Jangan pernah menggunakan screensaver pada dekstop
- Jangan aktifkan efek glossy khusus windows vista
- Gunakan mode hibernate jika meninggalkan laptop dalam keadaan hidup karena pada mode sleep atau standby, memory laptop akan tetap bekerja
- Jangan membuka banyak aplikasi secara bersamaan terlalu banyak
- Periksa keaslian baterai laptop
Semoga posting artikel kali ini cara perawatan baterai laptop terbaru bisa bermanfaat buat sobat,...